Lowongan Kerja SMA SMK Bank BNI Juni 2020
Lowongan Kerja SMA SMK Bank BNI Juni 2020 - Toploker, Bank BNI merupakan perbankan milik pemerintah atau BUMN yang ada di Indonesia. Dengah kehadiran Margono berdampak besar atas perkembangan bisnis atau usaha perbankan di Indonesia.
Karena Margono adalah seorang pionir, maka dia berhasil menanamkan nilai-nilai dan cara pandang bisnis perbankan di Indonesia, menggantikan peranan De Javasche Bank pada era penjajahan.
Info Lowongan Kerja SMA SMK Bank BNI Juni 2020
Bina BNI
Requirements
- Educational background:
- Minimum High School (SMA) graduate up to Bachelor degree
- Minimum semester 5th and 6th average scores are 7.00 for High School (SMA) graduate
- Minimum GPA 2.50 for Diploma 1 graduate, Diploma 3 graduate and Bachelor degree
- Minimum 18 years old and maximum age 25 years old
- Not married
- Attractive appearance
- Minimum height for male 165 cm
- Minimum height for female 155 cm
- Have never used and / or circulated narcotic, psychotropic and other addictive substances
Required Documents
- Application letter
- Curriculum vitae
- Recent color photograph:
- Full-body (front and side view)
- Half-body
- Close-up
- Police Certificate (SKCK)
- Health Certificate from doctor
- Drugs-Free Certificate
Cara Melamar Kerja SMA SMK Bank BNI Juni 2020
- Kirimkan lamaran anda ke PT. Bank Negara Indonesia (Persero), Tbk.:
- Kantor Cabang Boyolali
Jalan Pandanaran No. 154 B
Boyolali
Jawa Tengah - No later than June 30, 2020.
- Rekrutmen tidak dikenakan biaya apapun.
- Hanya pelamar yang memenuhi syarat akan diproses.
Posting Komentar untuk "Lowongan Kerja SMA SMK Bank BNI Juni 2020"