Lowongan Kerja PT Samsung Electronics Indonesia Maret 2020
Lowongan Kerja PT Samsung Electronics Indonesia Maret 2020 - Toploker, PT Samsung Electronics Indonesia merupakan divisi Samsung Electronics yang mememproduksi peralatan elektronika.
Seperti induk perusahaannya yang merupakan perusahaan yang memproduksi hardware elektronika terbesar di dunia, perusahaan ini berkantor pusat di Seocho Samsung Town di Seoul, Korea Selatan. Samsung adalah tempat terbaik untuk mengasah karir Anda, karena disini Anda akan ditunjang dengan lingkungan dan infrastruktur yang luar biasa. Jadilah bagian dari perjalanan kami dalam memberikan sumbangan nyata bagi kemajuan kehidupan lingkungan kita dan dunia.
Requirements:
Seperti induk perusahaannya yang merupakan perusahaan yang memproduksi hardware elektronika terbesar di dunia, perusahaan ini berkantor pusat di Seocho Samsung Town di Seoul, Korea Selatan. Samsung adalah tempat terbaik untuk mengasah karir Anda, karena disini Anda akan ditunjang dengan lingkungan dan infrastruktur yang luar biasa. Jadilah bagian dari perjalanan kami dalam memberikan sumbangan nyata bagi kemajuan kehidupan lingkungan kita dan dunia.
INFO LOWONGAN KERJ DI PT SAMSUNG ELECTRONICS INDONESIA
SAMSUNG MERKETING DEVELOPMENT PROGRAM 2020
1 year program to be a professional marketer through great experience of development program.
Requirements:
- Bachelor/Master Degree
- Min. GPA 3,0
- Prominent Universities
- Project/Leadership Exposure
- English Proficiency
- Innovative & Global Mindset
CARA MELAMAR KERJA DI PT SAMSUNG ELECTRONICS INDONESIA
- Apabila anda tertarik, berminat dan memenuhi persyaratan diatas, silahkan untuk mengirimkan berkas lamaran anda ke alamat email dibawah ini.
- Email: rec.id@samsung.com
- Subject: SMDP 2020
- Applicants (Max. attachment 10MB)
- Rekrutmen ini tidak dikenakan biaya apapun.
- Batas pendaftaran 15 maret 2020.
Posting Komentar untuk "Lowongan Kerja PT Samsung Electronics Indonesia Maret 2020"